Pemahaman Keterampilan Berbahasa 2

Latihan soal dalam istilah di Web www.ranikidia.com menggunakan kata Pemahaman Keterampilan Berbahasa.

Jadi anda jangan bingun, mencari-cari keberadaan soal terletak di mana, cukup Anda membaca saja setiap artikel yang saya terbitkan.

Langkah awal, Anda buka saja alamat web yang sudah dituliskan di atas, setelah web tampil, kemudian pilih Main Menu, lalu pilih ketegori Pendidikan, dan terakhir pilih Meteri Kelas XI, dan akan muncul bergai macam artikel yang terkait.

Bila anda belum menemukan soal yang pertama maka baca  Pemahaman Keterampilan Berbahasa 1

Ingat, baca saja nati juga ketemu, hee…Soal terdiri dari 10 uraian, bila sudah mendapatkan maka segera kerjakan di buku latihan jangan Anda menundanya, karena tugas akan terus di upload.

Bila anda tidak mau kerepotan natinya, maka mulai dari sekarang semua tugas yang ada selalu untuk dicicil mengerjakan, karena dipastikan setiap mata pelajaran yang ada, bisa saja memberikan tugas.

Untuk Pemahan Keterampilan Berbahasa kali ini, sudah yang ke dua memuat soal berasal dari materi KATA SERAPAN dan PENGERTIAN SINONIM, ANTONIM BESERTA CONTONYA

Bila anda belum membaca maka, baca terlebih dahulu tautan yang berwarna biru di atas.

Baca dengan pelan-pelan fokuskan pikiran Anda, pastikan untuk tidak memikirkan sesuatu hal yang lain, agar nantinya dengan mudah dapat menjawab pertanyaan yang diajukan.

Ilustrasi dilarang mencontek

Apa bila telah selesai membaca, maka kerjakan soal di bawah ini:

  1. Apa yang dimaksud dengan kata serapan cara penerjemah, berikan contohnya.
  2. Apa yang dimaksud dengan sinonim? Berikan contohnya sesuai dengan yang di artikel
  3. Apa yang dimaksud dengan kata serapan cara kreasi? Berikan contohnya
  4. Apa yang dimaksud dengan antonim? Berikan contohnya sesuai dengan yang ada di artikel
  5. Apa yang dimaksud dengan kata serapan cara adopsi? Berikan contohnya.

Saya kira ini saja soal kali ini, berbahagialah Anda karena mendapat rekomendasi untuk soal dengan porsi yang tidak terlalu rumit.

Kerjakan dengan cara mandiri, bila belum mengerti maka baca secara berulang, dan apabila juga belum mengerti tanyakan langsung kepada si pembuat artikel.

Kerjakan dengan penuh bahagia, agar mendapatkan balasan pahala, semoga kegiatan Anda mendapatkan kemudahan dan kita dapat berkumpul bersama kembali dalam keadaan sehat. Amiin.

About Ranikidia.com

Hai…sahabat www.ranikidia.com sebangsa dan setanah air, Saya Hadi Setiyo, sudah lama berkecimpung di dunia pendidikan dan juga jurnalistik. Saya Mengucapkan terimakasih yang sebesar besarnya kepada para pembaca www.Ranikidia.com, telah berkunjung ke web kami.

View all posts by Ranikidia.com →

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *